 |
Petugas kepolisian terlihat berjaga di depan ruang komisi DPRD Lamsel |
KALIANDA, KALIANDANEWS - Petugas KPK kembali datang ke Lampung Selatan. Kali ini petugas KPK datang ke kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Lamsel, (28/07/18).
Belum diketahui alasan petugas KPK datang dan masuk ke ruangan-ruangan komisi DPRD Lamsel, namun kedatangan petugas KPK tersebut diduga ada kaitannya dengan penangkapan Bupati Lamsel, Zainudin Hasan terkait suap proyek infrastruktur.
Zainudin ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK karena mengarahkan proyek agar jatuh ke tangan CV 9 Naga milik Gilang Ramadan. Dari arahan ini, Zainudin mendapatkan fee 10-17 persen.
KPK juga menetapkan anggota DPRD Lampung Agus Bhakti Nugroho dan Kadis PUPR Anjar Asmara sebagai tersangka penerima suap. Sementara itu, Gilang Ramadan dari CV 9 Naga ditetapkan tersangka karena memberi suap. (*)
Related Posts :
Kodim 0812/Lamongan Cetak Generasi Penerus Handal Dengan PBB SINAR NGAWI™ Lamongan-Berbagai upaya pun mulai dilakukan guna membentuk karakter generasi penerus yang handal dan berkarakter, salah satun… Read More...
SatPol PP Tanimbar Bakal Gelar Operasi Yustisia SAUMLAKI - BERITA MALUKU. Satuan Polisi Pamong Praja (SatPol PP), Kabupaten Kepulauan Tanimbar, dalam waktu dekat akan menggelar Oparasi… Read More...
Presiden Setujui Usulan Percepatan Pembangunan Maluku AMBON - BERITA MALUKU. Gubernur Maluku, Murad Ismail mengungkapkan, Presiden Joko Widodo telah menyetujui 80 persen usulan proprosal per… Read More...
Terkait Pemanggilan Wagub di KPK, Gubernur: Demi Allah Saya Tidak Pernah Ada Masalah dengan Wagub AMBON - BERITA MALUKU. Komisi Pemberantas Korupsi (KPK) melakukan pemanggilan kepada Wakil Gubernur Maluku, Barnabas Orno, sebagai saksi… Read More...
7.869 Pelamar CPNS Lingkup Pemprov Maluku Lulus Administrasi AMBON - BERITA MALUKU. Kepala Bidang Pengadaan dan Informasi Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Maluku, Israh Budi mengatakan, dari… Read More...