AKSI SOLIDARITAS KEMANUSIAN NAMIRA SCHOOL FEAT QUPRO

Oleh : Dini Namira School


JURNAL WARGA PROBOLINGGO - Demi sebuah kepedulian pada dunia pendidikan dan sosial, Namira School bekerjasama dengan QUPRO Indonesia mengadakan event AKSI PEDULI PALESTINA dengan konsep acara edutaiment (edukasi, donasi, dan entertaiment) yang akan dilaksanakan pada hari minggu, 05 Agustus 2018 yang turut dihadiri pula oleh salah satu duta palestine Indonesia yaitu Melly Goeslow.


//
Acara ini mempersembahkan bentuk cinta kasih kepada para penduduk palestina dengan menjadi media penyaluran donasi untuk mereka yang sedang membutuhkan. Bagi yang berkenan untuk mengikuti acara AKSI PEDULI PASLESTINA ini, Namira School membuka peluang untuk masyarakat dengan berkontribusi membeli tiket yang disediakan dimana hasil tiket tersebut akan diberikan untuk Palestina.


//
Tiket yang tersedia meliputi Silver 75K (50 Seat), Diamond 100K (200 Seat), VIP 150K (50 Seat), VVIP 200K (50 Seat) yang bisa di dapat di "Gedung NAMIRA Elementary School pada hari senin – sabtu pada jam 08.00 – 12.00" dan bagi yang berkenan melakukan donasi bisa melalui via transfer A/N NAMIRA EVENT 0133006630 . Mari berbagi, mari peduli.(*)

Baca :

//

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :